NEWSTICKER

Rekomendasi Tempat Piknik di Jakarta

N/A • 12 June 2022 09:50

Di tengah hiruk pikuk dan kebisingan kota, serta kesibukan lalu lalang penduduknya, ternyata Jakarta punya banyak hutan kota yang masih asri dan cocok untuk dijadikan tempat wisata. Hutan Kota Gelora Bung Karno (GBK) contohnya. Dengan luas sekitar 4,6 hektare, hutan kota ini dapat menjadi lokasi berolahraga atau piknik bersama keluarga maupun teman.
(Rezahra Nurjannah)

Tag

';